Kali ini saya membahas tentang teman saya yang satu ini, Leonardus Yudhi Prasetyo.
Foto dibawah ini diambil saat kami sedang melakukan kegiatan bersih-bersih pantai di Pantai Manggar Balikpapan pada tanggal 21 September 2019. Tujuan acara ini adalah meningkatkan kesadaran akan masalah. Nah, Trakindo melalui program "Trakindo Volunteer" melaukan kegiatan bersih pantai ini.
Ok, back to topic. Mas Yudhi ini (begitu saya memanggilnya) merupakan mentor pertama saya ketika saya masuk atau mulai bekerja di PT. Trakindo Utama, tepatnya di CRC Samarinda. Ketika itu saya ditempatkan di section Final Drive (section dimana para jawara berkumpul :) ). Tandem shift saya adalah bang Cut.
Awal-awal saya masuk disini, saya lebih banyak berinteraksi dengan mas Yudhi. Beliau yang menjelaskan proses kerja dan prosedur apa saja yang harus saya pelajari sehingga saya bisa mengikuti ritme kerja disitu. Oia, posisi saya sebagai seorang Service Analyst (SA) yang saat itu bertugas mendampingi mechanic, mempersiapkan checklist disassemble maupun assemble, membuat SIMS report, membuat draft quotation, membuat Failure Analysis Report (FAR) pada saat failure component dibongkar dan lain sebagainya. Utamanya saya menservice para mechanic dan mandor (foreman up) dari sisi hard copy quality control nya sehingga mechanic bisa melakukan tugasnya dengan mudah karena ada panduan dan prosedur kerja.
Siapa yang membantu saya dalam mempelajari itu semua? Ya semua team lah. Satu section. Bahkan saya mendapatkan masukan dari mechanic yang sangat membantu saya dalam mempersiapkan itu semua. Namun, posisi mas Yudhi saat itu juga penting, karena beliau dengan tegas (baca: keras) memberikan ilmunya kepada saya sehingga saya juga punya modal dalam menghadapi para jawara yang lainnya di final drive section. Yang paling saya ingat adalah ketika saya tanya ke beliau tentang apa itu "supporting document", padahal itu kali kedua saya bertanya ke beliau dan beliau dengan sabar menjelaskan (dengan nada yang keras :) ) sehingga membuat saya teringat sampai sekarang. Hahaha...
Dilihat dari sukunya, mas Yudhi ini dari suku jawa yang terkenal kalem, namun ternyata berbeda. tegas cuy... Makanya sampai sekarang beliau masih dipercaya dalam memangku tannggung jawab di CRC Balikpapan (CRC Samarinda sudah dipindah ke Balikpapan). Mas Yudhi ini lulusan UNDIP dengan IPK diatas 3, gak neko-neko, bekerja dengan sesuai step-step nya dan mau menurunkan ilmu kanuragannya kepada orang lain yang memerlukan. Trus, kurang apa lagi beliau? Cuman satu, beliau kurang ganteng dibandingkan saya. Itu saja. :) Saya pernah diajak kerumahnya, bahkan belajar #forex bersama. Upss.. yang ini di skip saja. :)
Semoga beliau semakin diberkahi rezeki dan kesuksesan kedepannya. Ilmu yang saya dapat saya juga teruskan ke orang lain yang memerlukan.
Inti dari ocehan diatas adalah, beliau adalah orang yang berdedikasi tinggi terhadap tugas dan tanggung jawabnya dan dihormati oleh bawahan, teman selevel maupun atasannya. Tidak ada yang pernah tau tentang rezeki seseorang namun percaya lah, saya tetap yang ter-ganteng.
Foto dibawah ini diambil saat kami sedang melakukan kegiatan bersih-bersih pantai di Pantai Manggar Balikpapan pada tanggal 21 September 2019. Tujuan acara ini adalah meningkatkan kesadaran akan masalah. Nah, Trakindo melalui program "Trakindo Volunteer" melaukan kegiatan bersih pantai ini.
![]() |
Bersih-bersih Pantai Bareng Mas Yudhi |
Ok, back to topic. Mas Yudhi ini (begitu saya memanggilnya) merupakan mentor pertama saya ketika saya masuk atau mulai bekerja di PT. Trakindo Utama, tepatnya di CRC Samarinda. Ketika itu saya ditempatkan di section Final Drive (section dimana para jawara berkumpul :) ). Tandem shift saya adalah bang Cut.
Awal-awal saya masuk disini, saya lebih banyak berinteraksi dengan mas Yudhi. Beliau yang menjelaskan proses kerja dan prosedur apa saja yang harus saya pelajari sehingga saya bisa mengikuti ritme kerja disitu. Oia, posisi saya sebagai seorang Service Analyst (SA) yang saat itu bertugas mendampingi mechanic, mempersiapkan checklist disassemble maupun assemble, membuat SIMS report, membuat draft quotation, membuat Failure Analysis Report (FAR) pada saat failure component dibongkar dan lain sebagainya. Utamanya saya menservice para mechanic dan mandor (foreman up) dari sisi hard copy quality control nya sehingga mechanic bisa melakukan tugasnya dengan mudah karena ada panduan dan prosedur kerja.
Siapa yang membantu saya dalam mempelajari itu semua? Ya semua team lah. Satu section. Bahkan saya mendapatkan masukan dari mechanic yang sangat membantu saya dalam mempersiapkan itu semua. Namun, posisi mas Yudhi saat itu juga penting, karena beliau dengan tegas (baca: keras) memberikan ilmunya kepada saya sehingga saya juga punya modal dalam menghadapi para jawara yang lainnya di final drive section. Yang paling saya ingat adalah ketika saya tanya ke beliau tentang apa itu "supporting document", padahal itu kali kedua saya bertanya ke beliau dan beliau dengan sabar menjelaskan (dengan nada yang keras :) ) sehingga membuat saya teringat sampai sekarang. Hahaha...
Dilihat dari sukunya, mas Yudhi ini dari suku jawa yang terkenal kalem, namun ternyata berbeda. tegas cuy... Makanya sampai sekarang beliau masih dipercaya dalam memangku tannggung jawab di CRC Balikpapan (CRC Samarinda sudah dipindah ke Balikpapan). Mas Yudhi ini lulusan UNDIP dengan IPK diatas 3, gak neko-neko, bekerja dengan sesuai step-step nya dan mau menurunkan ilmu kanuragannya kepada orang lain yang memerlukan. Trus, kurang apa lagi beliau? Cuman satu, beliau kurang ganteng dibandingkan saya. Itu saja. :) Saya pernah diajak kerumahnya, bahkan belajar #forex bersama. Upss.. yang ini di skip saja. :)
Semoga beliau semakin diberkahi rezeki dan kesuksesan kedepannya. Ilmu yang saya dapat saya juga teruskan ke orang lain yang memerlukan.
Inti dari ocehan diatas adalah, beliau adalah orang yang berdedikasi tinggi terhadap tugas dan tanggung jawabnya dan dihormati oleh bawahan, teman selevel maupun atasannya. Tidak ada yang pernah tau tentang rezeki seseorang namun percaya lah, saya tetap yang ter-ganteng.
Hahaha, lucu jg ya blogmu...thanks ya om Ganteng Samuel Fernando, Semoga Sehat dan sukses selalu.
ReplyDeleteTidak ada yang pernah tau tentang rezeki seseorang namun percaya lah, dirimu masih kurang kekar dibanding aku, wkwkwk.
GBU always
Wherever and whenever
Sama-sama om kekar. Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya.
ReplyDeleteSemoga diwaktu kedepannya kita masih bisa bekerja sama kembali dibawah 1 payung.
Tuhan memberkati.